enjelang akhir tahun, Program POSDAYA di Kelurahan Kidul Dalem terus menggeliat. Kali ini di bidang ekonomi melalui launching Warung Posdaya “Mawar” yang berlokasi di RW. 01 Kelurahan Kidul Dalem. Menempati teras rumah Bu Erna, sebuah…
erakhir sudah tugas 42 mahasiswa Prodi Keperawatan STIKES Maharani Malang dalam kegiatan pengabdian masyarakat Praktek Profesi Ners Perawatan Komunitas dan Keluarga di wilayah Kel. Kidul Dalem. Tergabung dalam 4 kelompok para calon perawat tersebut menyasar…
engawali kegiatan Praktek Profesi Ners Perawatan Komunitas dan Keluarga, mahasiswa Prodi Keperawatan STIKES Maharani Malang pada Senin, (11/01/2016) berkumpul di Kelurahan Kidul Dalem. Mereka akan mengikuti seremonial serah terima Mahasiswa Praktek kegiatan tersebut dengan Keluarga…
erja bareng STIKES Maharani Malang dan Kelurahan Kidul Dalem semakin intens. Tentu saja dalam upaya peningkatan kesehatan dan kesejahteraan masyarakat. Kedua institusi yang telah bermitra dalam Program Posdaya tersebut, akan kembali bersinergi. Setelah pada pertengahan…
egairahan pelaku UKM di Kelurahan Kidul Dalem mulai menggeliat. Setidaknya itu terlihat di Aula Kelurahan Kidul Dalem pada Kamis(24/12) lalu. Kembali STIKES Maharani menggandeng Kelurahan Kidul Dalem dalam implementasi Pos Pemberdayaan Keluarga (POSDAYA). Kegiatan kali…
enindaklanjuti berbagai keluhan kesehatan warga saat kegiatan posyandu lansia, Jum’at (18/12) 11 mahasiswa STIKES Maharani melakukan penyuluhan kesehatan. Bertempat di Balai RW. 07, kegiatan yang merupakan bagian dari Kerja Lapangan (Fieldwork) Mahasiswa Jurusan Keperawatan tersebut…
ada Rabu (23/11/15) pekan lalu, STIKES Maharani Malang bekerjasama dengan Seksi Kesmas Kelurahan Kidul Dalem kembali menggelar koordinasi dalam rangka implementasi Program Posdaya. Kegiatan yang bertempat di Balai Pertemuan Kantor Kelurahan tersebut dihadiri oleh Ns….